12 Survey Online Berbayar Terbaik!

1. Surveytime

Surveytime

Survey ini langsung membayar pesertanya saat itu juga (dalam hitungan detik) setelah sukses menyelesaikan tugas surveynya.
Nominal pembayaran adalah $0,5 dan $1 USD sekali isi survey, yang langsung bisa diklaim dan masuk saat itu juga ke rekening PayPal.

Selengkapnya..



2. Nusaresearch

Nusaresearch

Survey ini termasuk yang saya rekomendasikan, karena tidak membutuhkan terlalu banyak poin untuk proses melakukan redeem, yaitu hanya dibutuhkan 500 Poin untuk bisa ditukarkan dengan Pulsa ataupun saldo GoPay senilai Rp25.000, dan 700 Poin senilai $2 USD untuk bisa ditarik ke rekening PayPal.

Selengkapnya..



3. Toluna

Toluna

Toluna cocok untuk pemula karena mudah dalam mendapatkan poin. Setiap survey yang kita kerjakan, kita akan mendapatkan reward mulai dari 2000 poin.
Toluna membayar anggotanya melalui banyak cara, yaitu dengan PayPal, Pulsa, Grab Voucher, Vocher Alfamart, Vocher Indomart dan Tokopedia Gift Card yang akan menjadi OVO Poin.

Selengkapnya..



4. Viewfruit

Viewfruit

Viewfruit adalah salah satu survey online berbayar berbahasa Indonesia yang legit.
Kelebihan dari viewfruit adalah jumlah undangan survey yang banyak dan rutin masuk ke email setiap hari. Dalam 1 hari biasanya ada sekitar 3 - 6 undangan survey yang masuk, dengan jumlah imbalan poin yang lumayan, yaitu antara 100 sampai 500 poin.

Selengkapnya..



5. ySense

ySense

Anda tidak akan pernah menyesal menjadi bagian dari ySense, selama tekun dan telaten, hasil yang pasti diperoleh cukup lumayan, dalam sebulan $10 sampai $20 mudah didapat.

Selengkapnya..



6. TGM Panel

TGM Panel

TGM Panel melakukan survey di Internet atau Seluler atas nama perusahaan riset pasar terkemuka, surveynya mencakup berbagai topik seperti: produk, merek, iklan, serta topik lain yang menarik secara umum.

Selengkapnya..



7. e-Research-Global

e-Research-Global

e-Research-Global mirip dengan Surveytime, setelah lolos mengerjakan tugas surveynya langsung dibayar otomatis saat itu juga.
Untuk menambah penghasilan tambahan, Anda wajib untuk mencoba panel survey satu ini.

Selengkapnya..



8. iPanel Online

iPanel Online

Maksimalkan penghasilan tambahan dengan menjadi bagian dari iPanel Online.
iPanel Online membayar hanya melalui PayPal dengan menukar 10.000 poin dengan $6,74 USD atau setara dengan Rp100.000 kurs PayPal saat itu.

Selengkapnya..



9. Mobrog

Mobrog

Minimal payout $6,25 USD.

Selengkapnya..



10. Ipsos iSay

Ipsos iSay

Ipsos iSay adalah komunitas hadiah yang dikhususkan untuk memastikan pendapat Anda yang berharga membawa perubahan bagi masyarakat, warga negara, dan merek.

Selangkapnya..



11. YouGov

YouGov

Minimal redeem adalah 5000 Poin, bisa ditukar dengan saldo PayPal senilai $25 SGD, pulsa Rp200.000 atau 200.000 OVO Poin.

Selengkapnya..



12. Selanjutnya

Panel survey lainnya, yang wajib untuk menambah penghasilan Anda.

Selanjutnya..